Jurpolnews Polres Karawang – Polsek Majalaya Polda Jawa Barat, Dalam rangka mempererat dan memperkuat silahturahmi dengan tokoh agama, Kapolsek Majalaya Iptu Yulianto kunjingi Tokoh Agama sebagai bentuk terjalinnya hubungan yang harmonis dalam menunjang harkamtibmas. Jum’at (9/6/2023 )
Kapolres Karawamg AKBP Wirdhanto Hadicaksoni melalui Kapolsek Majalaya Iptu Yulianto menjelaskan bahwa dalam menciptakan dan memelihara kamtibmas yang kondusif, diperlukan adanya sinergitas dengan merangkul warga masyarakat dan para tokoh ulama umaro di wilayah Hukumnya.
Seperti kegiatan kapolsek Majalaya di Masjid Abdul Halim Desa Majalaya Kecamatan Majalaya Kabupaten Karawang ngawangkong bareng Tokoh agama usai melaksanakan solat Jum’at.
sebagai sarana dalam berdialog dan berdiskusi dalam menyikapi berbagai informasi yang berkembang di tengah warga masyarakat, utamanya adalah sebagai upaya dalam memperkuat sinergitas bersama dalam rangka mengajak peran serta menciptakan situasi harkamtibma yang kondusifs, “Ungkap Iptu Yulianto
“berbaur menjadi satu dalam kegiatan tersebut, semoga kita semua mendapat keberkahan dan siap lahir batin , “Imbuhnya.
Kapolsek Majalaya berharap semoga sinergitas bersama warga masyarakat dan para tokoh ulama umaro tersebut, mampu bersama saling memotivasi dan memberikan semangat demi terwujudnya harkamtibmas yang kondusif, “Pungkasnya
Polred Karawang _ AKBP Wirdhanto Hadicaksono _